Skuter Pengangkut barang

viar-karya-bit

Baca berita di otomotifnet.com Viar memperkenalkan skuter pengangkut barang beroda 3 pada INAPA 2014..Skuter ini sangat unik karena tampilan nya mengadopsi skuter matic tetapi mengandalkan mesin bertransmisi seperti bebek..

Seperti dijelaskan  oleh Frans Timothy dari Divisi Sales Viar :

Mesinnya berkapasitas 100cc konfigurasi seperti bebek, dengan transmisi maju 4-speed dan mundur satu percepatan tanpa kopling. Karena mengejar fungsi, maka kami sengaja tak memakai mesin matik CVT,”

Motor buatan semarang ini di bandrol 14, 3 jt dengan kondisi bak standart…  cukup murah lah..sayang nya mesin nya cuman 100cc ..

Bonus ..salah satu menu di tempat saya kerja

Roast turkey

Roast turkey

Tentang Bintang Jati

Biker,husband,father & football lover
Pos ini dipublikasikan di Viar dan tag , . Tandai permalink.

23 Balasan ke Skuter Pengangkut barang

  1. maaf, nitip jemuran gan
    _________

    tebak kuisnya, dan menangkan hadiahnya….!!!

    QUIZ MOTOGP: Tebak kuisnya, dan menangkan hadiahnya…!!! #1

  2. paperiders berkata:

    pasar yg ga di lirik pabrikan jepang..

    Soto Concept : All New Tiger

  3. potretbikers berkata:

    wachh, cuma 14jt’an…..murah banget itu, cocok buat usaha 😉

    Kawasaki Estrella 250cc, hari ini lahir di Indonesia kah??

  4. Bintang Jati berkata:

    cocok buat bonceng bonus oleh uakehhh

  5. Mei jhon berkata:

    Model mesin untuk bit 100 cc bebek kayak apa ya ? , apa model 45 derajat atau yg tdgak?

Tinggalkan komentar